Perusahaan Masih Tetap Santai Walau Karyawan Menuntut Ke Meja Hijau
Beberapa contoh situasi yang dapat menyebabkan perselisihan antara perusahaan Manufaktur dan karyawannya termasuk: – Pemutusan hubungan kerja secara sepihak oleh perusahaan. – Pengurangan tenaga kerja dengan berbagai alasan. – Kasus pencurian atau penggelapan dana perusahaan. Namun, karena karyawan tersebut adalah pekerja outsourcing, semua masalah yang berkaitan dengan karyawan outsourcing merupakan tanggung jawab perusahaan outsourcing. Hal…